Senin, 02 November 2015

Masjid Kotawaringin Barat

Masjid Kotawaringin Barat


Pangkalan Bun adalah salah satu kota kabupaten yang ada dikalimantan tengah yang mayoritas beragama islam hal ini dipengaruhi dengan history pangkalan bun yang memiliki pengaruh umat islam dari kerajaan banjar di kalimantan selatan dan kerajaan demak di jawa tengah. Seperti halnya umat muslim lainnya pangkalan bun memiliki masjid - masjid yang indah dan bersejarah.

foto masjid agung

masjid agung merupakan masjid besar besar dipangkalan bun yang terletak di jalan jendral sudirman, masjid ini salah satu masjid kebangga masyarakat pangkalan bun.

foto masjid kiai gede

merupakan masjid yang memiliki sejarah penting bagi kabupaten ini, masjid ini terletak di kec.kotawaringin lama kabupaten kotawaringin barat. masjid ini didirikan tahun 1632 M atu sekitar tahun 1052 H, yaitu pada masa pemerintahan sultan mustainubillah, raja keempat dari kesultanan banjarmasin.masjid ini diberi nama kiai gede karena untuk mengenang seorang ulama yang telah berjasa dalam menyebarkan agama islam dikotawaringin, ulama tersebut adalah kiai gede seorang ulama yang berasal dari jawa, tepatnya demak yang diutus oleh kesultanan demak untuk menyebarkan islam di pulau kalimantan.


foto masjid mitahul huda


ada juga masjid yang terletak di sebrang sungai arut, tentunya masjid sedikit lebih berbeda dengan masjid pada umumx, terdapat pemandangan sungai arut...:)

foto masjid seberang


sebagai kota yang mayoritas umat islam banyak masjid yang dapat di temeui dikota ini, diatas adalah 4 dari sekian banyak masjid yang ada,selain digunakan untuk beribadah masjid juga banyak digunakan untuk kegiatan sosial seperti musyawarah.

Warning! Content Copied From: http://dakobar.blogspot.com/2011/11/masjid-kotawaringin-barat.html#ixzz3qKMkdwXH
Under Creative Commons License: Attribution

Tidak ada komentar:

Posting Komentar